Emoji yang menampilkan simbol keran dengan coretan merah diatasnya, menandakan bahwa air dari keran tersebut tidak dapat diminum.
Simbol ini biasanya dipasang ditempat-tempat yang terdapat keran air yang airnya tidak dapat diminum.
Ini merupakan kebalikan dari emoji 🚰 Air Minum.
🚱 Air yang Tidak Dapat Diminum telah disetujui menjadi bagian dari Unicode 6.0 pada 2010 dan ditambahkan ke Emoji 1.0 pada 2015.
Codepoints:
U+1F6B1
Shortcodes:
:non-potable_water:
Salin Emoji
🚱
Nama Emoji:
🚱 Air yang Tidak Dapat Diminum (Non-Potable Water)
Variasi Emoji:
🚱 Air yang Tidak Dapat Diminum
🔞 Tidak Ada yang Dibawah Delapan Belas
Emoji ini juga biasanya disebut dengan:
🚱 No Drinking Water
🚱 No Water
Contoh Penggunaan Emoji:
- Keran-keran itu bukan untuk keran air minum 🚱
- Karena banyak keran air disini, maka diberi tanda yang boleh diminum dan yang tidak boleh diminum 🚱
- Sebelum meminum air ditempat umum sebaiknya lihat tandanya, ini bukan untuk diminum 🚱
Tampilan Emoji:
Apple
Microsoft
Samsung
Itu dia penjelasan mengenai arti emoji 🚱 Air yang Tidak Dapat Diminum serta contoh penggunaannya.