Emoji yang menampilkan dua orang mengenakan telinga kelinci, biasa disebut sebagai Kemonomimi di Manga atau Anime.
Ini merupakan turunan dari Playboy Bunny, atau di Jepang disebut dengan Bunny Girl.
Di banyak platform, emoji ini ditampilkan sebagai dua orang wanita sedang menari, mengenakan telinga kelinci.
Namun sebenarnya emoji ini tidak menyebutkan gender secara spesifik, tersedia dua varian dengan gender spesifik yaitu ๐ฏโโ๏ธ Pria dengan Telinga Kelinci dan ๐ฏโโ๏ธ Wanita dengan Telinga Kelinci.
Emoji ini dapat digunakan sebagai interpretasi dari persahabatan, kesenangan, atau “Ayo berpesta”.
๐ฏ Orang dengan Telinga Kelinci telah disetujui menjadi bagian dari Unicode 6.0 pada 2010 dan ditambahkan ke Emoji 1.0 pada 2015.
Codepoints:
U+1F46F
Shortcodes:
:dancers:
Salin Emoji
๐ฏ
Nama Emoji:
๐ฏ Orang dengan Telinga Kelinci (People With Bunny Ears)
Variasi Emoji:
๐ฏโโ๏ธ Pria dengan Telinga Kelinci
๐ฏโโ๏ธ Wanita dengan Telinga Kelinci
Emoji ini juga biasanya disebut dengan:
๐ฏย Ballet
๐ฏย Wanita Menari (Dancing Girls)
๐ฏย Ayo Berpesta (Let’s Party)
๐ฏย Gadis Panggung (Showgirls)
Contoh Penggunaan Emoji:
- Gadis-gadis itu sebentar lagi akan menari menggunakan kostum kelinci ๐ฏ
- Lihatlah, mereka lucu sekali dengan kostum itu ๐ฏ
- Aku ingin membelikan kostum itu ๐ฏ untuk adik ku
Tampilan Emoji:
Apple
Microsoft
Samsung
Itu dia penjelasan mengenai arti emoji ๐ฏ Orang dengan Telinga Kelinci serta contoh penggunaannya.