Wajah berwarna kuning dengan mulut terbuka lebar, menampilkan gigi bagian atas, mata bulat, serta 👅 Lidah yang sedikit terlihat di beberapa platform.
Emoji ini dapat digunakan di berbagai suasana untuk merepresentasikan banyak hal seperti humor, keceriaan, dan kebahagiaan.
Emoji wajah menyeringai mirip dengan emoji 😃 Wajah Tersenyum dengan Mata Terbuka Lebar dan 😁 Wajah Berseri dengan Mata Tersenyum.
Kedua emoji tersebut sama-sama memiliki mulut tersenyum yang terbuka lebar.
Namun terdapat sedikit perbedaan pada gambar mata dan gigi.
😀 Wajah Menyeringai telah disetujui menjadi bagian dari Unicode 6.1 pada 2012 dan ditambahkan ke Emoji 1.0 pada 2015.
Codepoints:
U+1F600
Shortcodes:
:grinning:
Salin Emoji
😀
Nama Emoji:
😀 Wajah menyeringai (Grinning Face Emoji)
Variasi Emoji:
😺 Wajah Kucing Menyeringai (Grinning Cat)
Emoji ini juga biasanya disebut dengan:
😀 Wajah bahagia (Happy Face)
😀 Wajah tersenyum (Smiley Face)
Contoh Penggunaan Emoji:
- Halo, apa kabar? Sudah lama kita tidak chatting ya 😀
- Kapan-kapan kita jalan yuk 😀
- Maaf Pak RT, tadi saya sedang tidak di rumah 😀
Tampilan Emoji:
Apple
Microsoft
Samsung
Itu dia penjelasan mengenai arti emoji 😀 Wajah Menyeringai serta contoh penggunaannya.