Sebuah senyuman klasik. Wajah berwarna kuning dengan sedikit senyuman, pipi merona, dengan mata tertutup. Di beberapa platform, termasuk Apple, menampilkan alis.
Emoji ini dapat digunakan untuk berbagai kondisi seperti kehangatan, perasaan positif, termasuk cinta, kebahagiaan, dan rasa syukur.
Emoji yang mirip dengan ini adalah 😊 Wajah Tersenyum dengan Mata Tersenyum, yang membedakan antara keduanya hanyalah bentuk mata dan lebarnya mulut.
Lalu ada emoji 🙂 Wajah Tersenyum Sedikit yang juga terlihat cukup mirip, lagi-lagi perbedaannya hanya terletak pada bentuk mata.
☺️ Wajah Tersenyum telah disetujui menjadi bagian dari Unicode 1.1 pada 1993 dan ditambahkan ke Emoji 1.0 pada 2015.
Codepoints:
U+263A
Shortcodes:
:relaxed:
Salin Emoji
☺️
Nama Emoji:
☺️ Wajah Tersenyum (Smiling Face)
Variasi Emoji:
Emoji ini juga biasanya disebut dengan:
☺️ Smiley Face
☺️ Smiling
☺️ Happy Face
Contoh Penggunaan Emoji:
- Terimakasih atas kehadiran kalian semua ☺️
- Aku sangat bersyukur bisa menjadi bagian dari acara yang hebat ini ☺️
- Belajar bersama sangat menyenangkan ☺️
Tampilan Emoji:
Apple
Microsoft
Samsung
Itu dia penjelasan mengenai arti emoji ☺️ Wajah Tersenyum serta contoh penggunaannya.